Minggu, 29 Desember 2013

Pencemaran Sungai



Pencemaran Sungai

Cahya Aristya Buana
Jurusan Kurikulum dan Teknologi Pendidikan
Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Negeri Semarang


Abstrak

Keadaan air sungai sekarang ini sangat memprihatinkan,beberapa masalah yang terjadi karena ulah manusia yaitu menjadikan suatu sungai menjadi tempat pembuangan sampah rumah tangga dan tempat pembuangan limbah industri yang semakin banyak di jumpai di pinggir-pinggir desa.padahal fungsi sungai adalah sebagai pengaliran air dan jalan air menuju ke laut sebagai resapan. Sungai merupakan nadi kepada kehidupan. Sejarah awal tamadun manusia bermula disepanjang lembangan sungai. Menyedari interaksi yang penting antara sungai danhidupan manusia ini, seharusnya penilaian perlu dibuat agar sumber alam ini diuruskansebaik mungkin dan memberi manfaat yang berguna untuk seluruh hidupan. Pencemaransungai sedikit sebanyak akan menjejaskan dan mengganggu aktiviti kehidupan manusiauntuk mendapatkan bekalan air minuman dan juga untuk kegunaan domestik yang lainSuatu sumber asli dikatakan mengalami pencemaran apabila berlakunya perubahankepada kualitinya. Pencemaran air adalah disebabkan oleh gabungan pelbagai jeniskomponen alam sekitar seperti organisma, bahan organik, bahan bukan organik dan lain-lain. Kebiasaannya pencemaran sungai adalah dihasilkan daripada aktivi-aktiviti manusiayang menjadi punca kepada pencemaran air yang berlaku seperti berikut :· Agen pembawa penyakit (patogen)Organisma seperti bakteria, virus, protozoa dan parasit merupakan contoh agen penyakityang memasuki air melalui air kumbahan domestik dan juga bahan cernaan manusia dan hewan.
Kata kunci : Limbah; Pencemaran; Sungai

Pendahuluan

Air merupakan kebutuhan utama bagi proses kehidupan di bumi, sehingga tidak ada kehidupan seandainya tidak ada air di bumi. Namun, air dapat menjadi malapetaka jika tersedia dalam kondisi yang tidak benar, baik kualitas maupun kuantitas airnya. Air yang bersih sangat dibutuhkan maunia, baik untuk keperluan sehari-hari, untuk keperluan industri, untuk kebersihan sanitasi kota, dan sebagainya.Di zaman sekarang, air menjadi masalah yang memerlukan perhatian serius. Untuk mendapatkan air yang baik sesuai dengan standar terntentu sudah cukup sulit untuk di dapatkan. Hal ini dikarenakan air sudah banyak tercemar oleh bermacam-macam limbah dari berbagai hasil kegiatan manusia. Sehingga menyebabkan kualitas air menurun, begitupun dengan kuantitasnya. Telah terjadi banyak sekali pencemaran air, air melalalui sungai juga sangat penting di kehidupan manusia, selain sebagai sub-keindahan manusia juga perlu minum, mandi, mencuci, dan sebagainya, Bukan hanya itu beberapa spesies ikan yang hilang, tetapi udang dan bandeng juga banyak yang mati. Selain itu, penggunaan pestisida yang berlebihan dan berlangsung lama juga akan berakibat terjadinya pencemaran air. Seperti yang terjadi di NTB (lihat sumbawabarat.com, april 2013), dimana terjadi pencemaran air akibat penggunaan pestisida yang berlebihan dalam waktu yang lama. Petani menggunakan pestisida di sekitar mata air Lingsar dan Ranget Krisis air juga terjadi di hampir semua P.Jawa dan sebagian Sumatera, terutama kota-kota besar baik akibat pencemaran limbah cair industri, rumah tangga maupun pertanian. Selain merosotnya kualitas air akibat pencemaran, krisis air juga terjadi dari kurangnya ketersediaan air dan terjadinya erosi akibat pembabatan hutan di hulu serta perubahan pemanfaatan lahan di hulu dan hilir.Pencemaran air yang terjadi di berbagai wilayah di Indonesia, seperti beberapa contoh di atas, telah mengakibatkan terjadinya krisis air bersih. Lemahnya pengawasan pemerintah serta keengganan untuk melakukan penegakan hukum secara benar menjadikan problem pencemaran air menjadi hal yang kronis yang makin lama makin parah.Sebagian besar lahan basah di Indonesia mengalami pencemaran. Dan jika sumber air sudah tercemar, makhluk hidup akan terkena dampak dari pencemaran tersebut.
Pembahasan
Kualitas air sungai berubah seiring dengan waktu. Banyak sungai di dunia yang tercemar akibat aktivitas manusia. Sementara masih banyak sungai yang tetap tercemar, sedangkan sungai lainnya sudah menunjukkan perbaikan kualitas airnya. Perbaikan ini berkaitan dengan telah dibangunnya Instalasi Pengolah Limbah oleh pemerintah daerah sebagai upaya untuk pembelajaran bagi masyarakat tentang kualitas air sungai.Keadaan air sungai sekarang ini sangat memprihatinkan,beberapa masalah yang terjadi karena ulah manusia yaitu menjadikan suatu sungai menjadi tempat pembuangan sampah rumah tangga dan tempat pembuangan limbah industri yang semakin banyak di jumpai di pinggir-pinggir desa.padahal fungsi sungai adalah sebagai pengaliran air dan jalan air menuju ke laut sebagai resapan.Sehingga kita butuh restorasi sebagai penanganan masalah sungai tersebut.masyarakat di sekitar menggunakan sungai sebagai tempat yang bukan seharusnya untuk membuang sampah maupun limbah pabrik.Yang paling bermasalah ditemukannya kerusakan-kerusakan sumber daya alam bawah laut yang berupa biota-biota sungai yang mati karena tercemarnya air tempat perkembangbiakan biota-biota tersebut.sumberdaya manusia pada lingkungan pedesaan tidak mempunyai keahlian sebagai sumber operator.sungai sanghat dibutuhkan di dalam kehidupan sehari – hari bagi manusai , maupaun hewan dan tumbuahn dan biot biota lainnya. Sedangkan sungai membuat semua kehidupan lancar karna air adalah salah satu hal yang paling di butuhkan di bumi.
Permasalahan – Permasalahan yang berkaitan dengan masalah di atas.
Jenis pencemaran sungai.
Sungai adalah aliran air atau yang mengalirkan air dari hulu ke muara .Sungai merupakan nadi kepada kehidupan. Sejarah awal tamadun manusia bermula disepanjang lembangan sungai. Menyedari interaksi yang penting antara sungai danhidupan manusia ini, seharusnya penilaian perlu dibuat agar sumber alam ini diuruskan sebaik mungkin dan memberi manfaat yang berguna untuk seluruh hidupan. Pencemaran sungai sedikit sebanyak akan menjejaskan dan mengganggu aktiviti kehidupan manusiauntuk mendapatkan bekalan air minuman dan juga untuk kegunaan domestik yang lain. Suatu sumber asli dikatakan mengalami pencemaran apabila berlakunya perubahankepada kualitinya. Pencemaran air adalah disebabkan oleh gabungan berbagai jenis komponen alam sekitar seperti organisma, bahan organik, bahan bukan organik dan lain-lain. Kebiasaannya pencemaran sungai adalah dihasilkan dari pada aktivitas-aktivitas manusia yang menjadi punca kepada pencemaran air yang berlaku seperti berikut: Agen pembawa penyakit (patogen). Organisme seperti bakteria, virus, protozoa dan parasit merupakan contoh agen penyakityang memasuki air melalui air kumbahan domestik dan juga bahan cernaan manusia dan hewan.

Pencemaran artinya sesuatu benda samada cecair, pepejal atau gas yang secara langsung atau secara tidak langsung: a) Mengubah kualiti sesuatu segmen atau unsur alam sekeliling yang menerimanyahingga menjejas sesuatu kegunaan berfaedah; b) Berbahaya atau mungkin merbahaya kepada kesihatan; c) Air dikatakan tercemar apabila ia tidak sesuai untuk hidupan akuatik dan kegunaanmanusia. Ini disebabkan bahan buangan yang dibuang ke dalam air.
Sebab – sebab terjadinya pencemaran sungai.
Berkembangnya industri – industri di Indonesia. Industri di indonesia semakin berkembang dan semakin majunya teknologi dalam tingkat produksi yang mengakibatkan tingkat limbah juga meningkat.dalam penyaluran tersebut cenderung limbah hasil produksi dibuang melalui pipa besar yang langsung menuju ke sungai.dalam hal tersebut mengakibatkan berubahnya susunan zat kimia , bakteriologi dan fisik air cenderung mengalami perubahan yang sangat mencolok.
Belum tertanganinya limbah rumah tangga. Limbah rumah tangga yang belum terkendali mengakibatkan pencemaran khususnya pencemaran sungai,karena didalamsampah tersebut terdapat zat organik dan non organik yang menjadi satuselain itu limbah rumah tangga meyebabkan .bibit – bibit penyakit yang berbahayasehingga menyebabkan epidemi yang besar pada masyarakat.
Pembuangan limbah pertanian tanpa di proses terlebih dahulu. Tanpa melalui proses biasanya limbah tani langsung di alirkan ke sungai yang mengakibatkan munculnya kerusakan kerusakan yang terjadi di pinggiran sungai menyebabkan polutan dan erosi hulu penggunaan pupuk dan zat pestisida yang berlebihanpun mengakibatkan tercemarnya air sungai yang mengakibatkan terganggunya sistem biotik bawah air
Pencemaran karena hasil erupsi. Proses ini juga mempengaruhi pencemaran di sungai,misal terjadinya erupsi akibat gunung meletus.kurangnya masuk sinar matahari mengakibatkan lumut yang menjaga kebersihan sungai tetapi gunung meletus mengakibatkan erupsi yang mampu mempengaruhi kecepatan aliran, daya tampung , dan kejernihan sungai.
pencemaran karna air melebihi daya tampung. Hal ini di sebabkan oleh pengurangan wilayah sungai yang sering di jadikan sebagai bangunan – bangunan baru, atau pemukiman warga kumuh di pinggiran – pinggira sungai. Hal ini menyebabkan terganggunya ekosistem dan berkurangnya wilayah resapan air. (lebih jelasnya lihat http://weblogask.blogspot.com)
Dampak Pencemaran Sungai
Pencemaran sungai sangat mengganggu semua kehidupan di bumi, dari manusia maupun hewan dan tumbuhan, begitu juga dengan dampaknya yang sangat memprihatinkan.apalagi yang di cemari oleh limbah pabrik karena mengandung zat zat kimia yang sangat ber bahaya. Dan hasil produksi yang meningkat pasti limbah pun meningkat dan menambah pencemaran di sungai.
Pada akhir abad ke-20 ini, limbah kegiatan industri dikatakan telah mengancam seluruh.negeri. Hal ini disebabkan karena melalui mekanisme alam seperti tiupan angin, aliran air sungai, daya rambat di tanah melalui difusi limbah tersebut dapat menyebar ke mana-mana.
Buangan di perairan menyebabkan masalah kehidupan biota dalam bentuk keracunan bahkan kematian. Gangguan terhadap biota perairan telah menimbulkan dampak penurunan kualitas dan kuantitas biota perairan (ikan dan udang). Kelebihan pupuk yang dialirkan ke rawa atau ke danau dapat menimbulkan suburnya enceng gondok. Selain itu, erosi lumpur yang terbawa ke laut kemudian diendapkan mengakibatkan tertutupnya permukaan karang yang pada akhirnya menyebabkan kematian karang.

Akibat pencemaran itu  kehidupan dalam air dapat terganggu dengan  mematikan binatang-binatang dan tumbuh-tumbuhan dalam air karena oksigen yang terlarut dalam air  akan habis dipakai untuk dekomposisi aerobik dari zat-zat organik yang banyak terkandung dalam air buangan.
Pencemaran yang tidak disebabkan oleh sifat racun dari bahan-bahan pencemar adalah: 1) Kandungan lumpur yang meningkat di dalam air mengurangi jumlah cahaya yang masuk yang diperlukan untuk berfotosintesis. Unsur hara yang masuk berlebihan ke ekosistem perairan dapat menyebabkan pertumbuhan yang sangat cepat dari algae atau tanaman air, sehingga menyebabkan berkurangnya bentuk kehidupan lainnya seperti ikan dan kerang-kerangan; 2)Buangan air panas meskipun tidak langsung membunuh biota air, dapat merubah kondisi dari lingkungan hidupnya. Akibatnya, satu jenis akan tumbuh dan berkembang lebih cepat sedang yang lain justru dapat terhambat. Kelakuan ikan yang selalu berpindah (migration) dapat berubah disebabkan adanya perubahan suhu yang relatif cepat pada jarak yang pendek.3) Lumpur erosi sebagai akibat pengelolaan tanah yang kurang baik  dapat diendapkan di pantai-pantai dan mematikan kehidupan karang atau merusak tempat berpijak biota perairan; 4) Senyawa organik di dalam proses penguraiannya dapat mengambil zat asam dari air terlalu banyak, sehingga membahayakan kehidupan di tempat itu; 5) Air sungai yang mengalir berlebihan ke perairan pantai dapat membentuk lapisan yang menghalangi pertukaran massa air dengan lapisan air yang lebih subur dari bawah.

Upaya Pelestarian Sungai
Upaya melestarikan pepohonan di hulu sungai. Agar erosi tidak terjadi di sekitar hulu sungai sebaiknya kita jangan menebangi pohon secara liar di hulu sungai hanya karena untuk membangun tempat pemukiman penduduk .dengan adanya erosi dapat menyebabkan tanah pasir dan semua benda yang di hulu sungai terbawa arus yang menyebabkan pendangkalan di sungai.
Tidak buang air di sungai. Perbuatan yang salah sering di lakukan oleh manusia yaitu buang air kecil maupun besar di sungai.padahal hal tersebut sangat mengganggu dan mencemari air yang jernih dan biasa untuk mandi menjadi kotor karna hanyutnya bekas pembuangan manusia tersebut.kesan pertama dari tinja dan dan urin adalah menimbulkan kesan bau dan menjijikan.tinja adalah tempat yang paling kompleks menyebabkan penyakit maupun bibit penyakit dari yang ringan maupun yang berat.oleh karena itu hindari membuang air di sungai.
Tidak Membuang Sampah di Sungai. Sampah yang dibuang di sungai mengakibatkan aliran sungai keruh dan terhambat.selain itu sampah juga akan menyebabkan penambahan debit air yang mengakibatkan banjir dan banjir bandang di saat hujan.
Tidak membuang limbah rumah tangga dan industri. Memang manusia selalu lalai dalam ketertiban dan selalu mengambil dari segi kemudahan, dengan membuang limbah rumah tangga dan limbah industri ke sungai. Limbah sampah rumah tangga biasa dibuang di sungai terutama sampah plastik yang sulit di urai.yang paling parah adalh limbah industri pabrik yang menyebabkan terkontaminasinya air sungai oleh zat-zat kimia berbahaya yang mengakibatkan terganggunya biota-biota penghuni sungai.

Fungsi sungai
Dalam fungsinya mengalirkan aliran sungai atau DAS ke laut ,peranya sangat penting yaitu sebagai siklus hidrologi yang mengangkut endapan hasil profesi dan polutan .Sungai adalah salah satu permukaan bumi yang mengalirkan air secara alami.yang bermula dari hulu sungai yang biasanya dari dataran tinggi atau pegunungan yang menuju ke muara.yang kemudian menuju ke laut samudera. Sungai pun disusun menjadi beberapa bagian ,yaitu hulu sebagai awal munculnya aliran air yang biasanya mata air ini akan muncul dan laut atau samudera adalah tempat bertemunya air yang mengalir melalui sungai. Fungsi sungai untuk mengalirkan air .dalam kajian hidrologi arti sungai memiliki kajian siklus  tersendiri.dalam sungai selain menjadi lalulintas aliran sungai ,juga terdapat sendimen dan juga polutan.
Fungsi sungai bagi biota
Sebagai sumber kehidupan yang vital bagi flora dan fauna yang hidup di sungai menyebabkan terjadinya keragaman dalam kehidupan di sekitar,dan itu hamemang harus di jaga keragamannya oleh manusia.keindahan – keindahan biota bawah air memang mampu menarik minat masyarakat sebagai ladang pariwisata untuk touris manca atau dalam negri ingin melihat ke indahan alam yang jernih dan bersih, biota yang indah dan perkembangan biota yang habitatnya bersih pasti biota itu pun akan berkembang biak dengan teratur.
Manfaat Sungai
Sungai salah satu sumberdaya alam yang sangat di butuhkan untuk kehidupan sehari – hari .pada masa sekarang ini nampaknya sulit menemukan sugai yang benar bersih dan benar terlindungi kejernihannya tanpa sebagai tempat saluran pembuangan limbah Rumah tangga maupu yang sangat berbahaya adalah limbah pabrik yang bisa mengakibatkan wabah penyakit dari yang ringan sampai yang sangat berat.Manfaat dari sungai sebagai bahan baku air minum, aliran air hujan dan aliran air limbah yang sudah di proses tanpa harus merusak dan meracuni biota sungai.
Manfaat sungai bagi manusia adalah sebagai sumber air yang dapat digunakan untuk mandi ,minum dan kebutuhan rumah tangga lainnya.sebagai pengairan dan irigasi terutama untuk kelangsungan hidup untuk bertani ,sebagai sumber pembangkit energi listrik yang mengadakan sumber daya listrik dengan adanya pembangkit semacam itu ,dan transportasi yang  masuk lewat aliran sungai misal kapal – kapal kecil nelayan.dan dari yang di atas manfaat sungai bagi manusia bisa juga sebagai tempat pariwisata karena kejernihan dan keindahan sungai tersebut yang kini makin sulit di temui sungai yang bersih dan jernih.
Manfaat sungai bagi hewana adalah sebagai tempat kehidupan bdan sumber kehidupan biota-biota yang hidup di air sungai tersebut.sebagai hewan fauna yang hidup di sungai misal ikan –ikan kecil ,ke jernihan sungai memang harus di lakukan untuk kita bisa melihat kehidupan – kehidupan di bawah sungai.bagi hewan juga membutuhkan air untuk kelangsungan hidupnya .demikian sungai sebagai salah satu kehidupan hewa.
Manfaat sungai bagi tumbuhan, Sama dengan hewan yang memanfaatkan sebagai sumber kehidupan dari tumbuhan yang hidup di sungai. Tumbuhan akan selalu memerlukan air karena air atau hidro adalah salah satu kebutuhan untuk melakukan fotosintesa, tak terkecuali tumbuhan yang benar hidup di bawah permukaan sungai .

Kegiatan Industri yang mencemari sungai.

Pertama Pra-Kontruksi, pada kegiatan ini membutuhkan lahan yang nbanyak untuk suatu proyek pembangunan akan memangkas pohon-pohon di sekitar daerah yang mudah terkena erosi,memudahkan terkenanya banjir karena penggundulan hutan.sisa bahan seperti kayu,sampah pasti akan di buang kesungai yang mengakibatkan terhambatnya aliran sungai. Kedua, Masa Kontruksi, Masa kegiatan pembangunan utama,menyebabkan terkontaminasinya aliran sungai yang terkena bahan banguna semisal semen, gamoing dll. Kontruksi juga sangat berbahaya karena bisa merusak lingkungan samping yang ada di daerah pembangunan. Ketiga, Masa operasional Industri Biasa menyebabkan kegaduhan akibat terbuangnya aliran limbah yang menyebabkan bau tak sedap, tersebarnya wabah penyakit gatal-gatal karna tercemarnya air.limbah yang merusak ke jernihan sumber daya manusia yang sangat diperlukan terutama badi warga sekitar sungai tersebut.
Menanggulangi Pencemaran Air
Banyak hal yang bisa kita lakukan sebagai cara penanggulangan pencemaran air antara lain: 1)Sadar akan kelangsungan ketersediaan air dengan tidak merusak atau mengeksploitasi sumber mata air agar tidak tercemar; 2) Tidak membuang sampah ke sungai; 3) Mengurangi intensitas limbah rumah tangga; 4) Melakukan penyaringan limbah pabrik sehingga limbah yang nantinya bersatu dengan air sungai bukanlah limbah jahat perusak ekosistem; 5) Pembuatan sanitasi yang benar dan bersih agar sumber-sumber air bersih lainnya tidak tercemar. Cara penanggulangan pencemaran air lainnya adalah melakukan penanaman pohon. Pohon selain bisa mencegah longsor, diakui mampu menyerap air dalam jumlah banyak. Itu sebabnya banyak bencana banjir akibat penebangan pohon secara massal. Padahal, pohon merupakan penyerap air. Paling efektif dan handal.
Bahkan, daerah resapan air pun dijadikan pemukiman dan pusat wisata. Pohon sesungguhnya bisa menjadi sumber air sebab dengan banyaknya pohon, semakin banyak pula sumber-sumber air potensial di bawahnya. Dalam menyikapi permasalahan pencemaran air ini, Badan Pengelolaan Lingkungan Hidup Daerah (BPLHD) Provinsi Jawa Barat, menetapkan beberapa cara penanggulangan pencemaran air yang bisa diterapkan oleh kita.
Beberapa cara penanggulangan pencemaran air tersebut di antaranya sebagai berikut
: a)Program Pengendalian Pencemaran dan Pengrusakan Lingkungan yang dalam programnya Mengurangi beban pencemaran badan air oleh industri dan domestik, mengurangi beban emisi dari kendaraan bermotor dan industri, Mengawasi pemanfaatan B3 dan pembuangan limbah B3 dan mengembangkan produksi yang lebih bersih (cleaner production) dan EPCM (Environmental Pollution Control Manager). (lebih lengkapnya lihat http://bagusfebby.blogspot.com)
Kesimpulan
Sungai merupakan salah satu sumber air yang dapat dimanfaatkan untuk kebutuhan hidup makhluk hidup sehari – hari. Manfaat sungai sangat sangat vital untuk semua makhluk hidup. Usaha pelestarian sungai dapat dimulai dari hal yang terkecil seperti tidak membuang sampah sembarangan. Jika kualitas sungai baik, kesehatan makhluk hidup juga menjadi baik, karena sungai juga merupkan salah satu sumber mata air.
Daftar pustaka
Perdana, Ginting. 2007. Sistem Pengelolaan Lingkungan dan Limbah Industri.Bandung:PENERBIT YRAMA WIDYA.
Muhammad Rinaldi. 2013. Kondisi Sungai dan Situ di Indonesia memprihatinkan.Diunduh di http://www.indonesiafinancetoday.com/read/51279/Kondisi-Sungai-dan-Situ-di-Indonesia-Memprihatinkan  .pada 10 November 2013
AnneAhira . Pemanfaatan Fungsi sungai. Diunduh di http://www.anneahira.com/fungsi-sungai.htm  .pada 10 November 2013
Muhammad Alhada . 2012 . Belajar dari masyarakat . Diunduh di http://alhada-fisip11.web.unair.ac.id/artikel_detail-45423-Makalah-Pencemaran%20Air%20Sungai%20Di%20Indonesia.html. Pada 11 november 2013

Anonim.2012. Pencemaran Sungai (Pengertian, Penyebab, Dampak dan Cara Mengatasinya). Diunduh di http://weblogask.blogspot.com/2012/05/pencemaran-sungai-pengertian-penyebab.html pada 21 desember 2013

Anonim. 2013. BLHP: Pencemaran Sungai Di NTB Memprihatinkan. Diunduh di http://sumbawabaratnews.com/?p=7547. Pada 11 desember 2013

Anonim. 2012. Cara Mengatasi Pencemaran Sungai. Diunduh di http://bagusfebby.blogspot.com/2012/05/cara-mengatasi-pencemaran-sungai.html. pada 11 desember 2013

 

2 komentar:

  1. Menjual berbagai macam jenis Chemical untuk cooling tower, chiller, Boiler,evapko, STP,wwtp bakteri, dan nutrisi untuk informasi lebih lanjut bisa menghubungi kami di email tommy.transcal@gmail.com terima kasih
    WhatsApp :081310849918

    BalasHapus
  2. Instalasi Pengolahan Limbah Tinja (IPLT) dan bagaimana proses pengolahan limbah di tiga kabupaten/kota, yaitu Yogyakarta, Sleman, dan Bantul. Distribusi menuju lokasi pengolahan limbah ini memiliki dua cara, yaitu limbah cair domestik yang mengalir dari saluran pipa yang terkoneksi di rumah-rumah dan pengolahan lumpur tinja yang diangkut menggunakan truk khusus. Jasa Penulis Artikel SEO Cara Menjual Kardus Bekas Ke Pabrik

    BalasHapus